Kapolda Kalteng : Pemimpin Harus Mengayomi Dan Melayani Masyarakat Dan Anggota

- Reporter

Jumat, 29 Oktober 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTAS KALIMANTAN.CO || PALANGKA RAYA – Kapolda Kalteng Irjen Pol Dr. Dedi Prasetyo, M.Hum., M.Si., M.M. mengingatkan seluruh perwira yang berdinas di Polda Kalteng dan Polres jajaran agar bisa mengayomi dan melayani masyarakat, Kamis (28/10/2021).

Hal tersebut ditegaskan Kapolda mengingat usai maraknya sorotan publik terhadap penyimpangan oknum anggota Polri yang viral dan menyebabkan citra kepolisian menurun.

Menyikapi hal tersebut Kapolda mengingatkan kepada seluruh perwira di Polda Kalteng terkait konsep kepemimpinan yang harus mengayomi dan melayani masyarakat serta anggota.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Seorang peminpin jangan hanya bisa memerintah tapi tidak tahu kesulitan anggotanya,Jadi pemimpin harus responsif dan peka terhadap perubahan dan berani keluar dari zona nyaman,” ucap Dedi.

Dedi menyebutkan bahwa koreksi diri harus terus dilakukan dan seorang pemimpin harus turun ke bawah untuk mendengarkan secara langsung aspirasi dari masyarakat dan anggotanya.

Lebih lanjut Kapolda juga mengingatkan agar seorang pemimpin tidak mudah terpancing emosi dan mengakibatkan perbuatan yang tidak terukur dan berujung merugikan diri sendiri dan instansi.

“Pemimpin setidaknya menjadi teladan bagi semua pihak sebagaimana semangat dari lahirnya konsep Presisi (prediktif, responsibilitas dan transparansi berkeadilan) yang dicetuskan Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo.

“Apabila presisi ini diimplementasikan dengan baik maka Polri akan menjadi institusi yang semakin diharapkan masyarakat, khususnya di Kalimantan Tengah,” tuturnya. (SG)

Berita Lainnya

Kodim 1011/Klk Panen Perdana Padi Dadahup, Wujud Nyata Dukungan Ketahanan Pangan di Perbatasan
Maraknya PETI Menggunakan Excavator di Kapuas Tengah, Penegak Hukum Kemana..???
Pemuda Berinisial RJ Ditangkap Satresnarkoba Polresta Palangka Raya, Diduga Simpan Sabu 5,06 Gram
Ketua Umum LSR-LPMT Apresiasi Gubernur dan Wakil Gubernur Terpilih Kalteng: Dukung Visi Kalteng Maju dan Berkah
Ketua HKT: Kami Percaya Gubernur dan Wakil Gubernur Terpilih Bisa Memajukan Kalteng
Nita Erlita Terbang ke Jakarta, Hadiri Undangan Sahabat dan Meriahkan Zumba Bersama Instruktur Berprestasi
Agustiar Sabran – Edy Pratowo Resmi Ditetapkan sebagai Gubernur dan Wakil Gubernur Kalteng 2025-2030
Satlantas Polresta Palangka Raya Gelar Patroli Dialogis di Sejumlah Swalayan
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Lainnya

Minggu, 9 Februari 2025 - 03:03 WIB

Kodim 1011/Klk Panen Perdana Padi Dadahup, Wujud Nyata Dukungan Ketahanan Pangan di Perbatasan

Sabtu, 8 Februari 2025 - 21:10 WIB

Maraknya PETI Menggunakan Excavator di Kapuas Tengah, Penegak Hukum Kemana..???

Sabtu, 8 Februari 2025 - 17:51 WIB

Pemuda Berinisial RJ Ditangkap Satresnarkoba Polresta Palangka Raya, Diduga Simpan Sabu 5,06 Gram

Sabtu, 8 Februari 2025 - 06:56 WIB

Ketua Umum LSR-LPMT Apresiasi Gubernur dan Wakil Gubernur Terpilih Kalteng: Dukung Visi Kalteng Maju dan Berkah

Jumat, 7 Februari 2025 - 21:52 WIB

Ketua HKT: Kami Percaya Gubernur dan Wakil Gubernur Terpilih Bisa Memajukan Kalteng

Jumat, 7 Februari 2025 - 17:51 WIB

Nita Erlita Terbang ke Jakarta, Hadiri Undangan Sahabat dan Meriahkan Zumba Bersama Instruktur Berprestasi

Jumat, 7 Februari 2025 - 15:30 WIB

Agustiar Sabran – Edy Pratowo Resmi Ditetapkan sebagai Gubernur dan Wakil Gubernur Kalteng 2025-2030

Jumat, 7 Februari 2025 - 15:06 WIB

Satlantas Polresta Palangka Raya Gelar Patroli Dialogis di Sejumlah Swalayan

Berita Terbaru