Suprise HUT TNI ke – 76, Kapolres Sukamara Bawa Kue Tar ke Koramil

- Reporter

Rabu, 6 Oktober 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTASKALIMANTAN.CO || Sukamara  – Kapolres Sukamara AKBP I Gede Putu Dedy Ujiana S.I.K M.T bersama Wakapolres dan PJU Polres Sukamara datang berkunjung ke Koramil 1014 – 06/Sukamara untuk memberikan kue tart ulang tahun dalam rangka HUT TNI ke-76, Selasa (05/10/2020) pagi.

“Kunjungan kita hari ini di Makoramil 06/Sukamara untuk memberikan ucapan ulang tahun, hal ini tentunya wujud kekompakan  antara TNI-POLRI dalam melaksanakan tugas Negara,” kata Kapolres.

Sembari menyanyikan lagu ulang tahun, pemberian kue tart tersebut langsung di terima oleh Perwira Penghubung (Pabung) Sukamara Mayor Inf Enggarsono S.H di dampingi Danramil 06/Sukamara Lettu Inf Dimyadi, Danaramil 07/Balai Riam Lettu Inf Robinhot Sidabalok dan Danramil 08/Jelai Letda Inf Supriono beserta Anggota di Makoramil.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Acara HUT TNI ke-76 dilaksanakan di Koramil Sukamara secara sederhana sesuai dengan protokol kesehatan.

Disela-sela pemberian tersebut, Pabung Sukamara Mayor Inf Enggarsono mengucapkan terima kasih atas kunjungan dan perhatian Kapolres Sukamara beserta personilnya atas ucapan selamat HUT TNI ke-76. Kegiatan yang dilaksanakan dengan penuh kekeluargaan tersebut diahiri dengan sesi foto bersama. (**)

Berita Lainnya

Gubernur Kalteng H. Agustiar Sabran Gelar Tatap Muka dengan Insan Pers, Tekankan Sinergi untuk Kemajuan Daerah
Ketum DPN PPKHI, Dheki Wijaya, S.H., M.H., Serahkan Santunan Idul Fitri kepada Anak Alm. Rekan Sejawat PPKHI Kalteng
PLN Nusantara Power Bagikan Paket Sembako dan Baju Lapangan kepada Petugas Kebersihan di Pulpis
Menakjubkan, Rizky Ridho Jadi Pahlawan Kemenangan Timnas Indonesia atas Bahrain 0-1
Perseteruan Suriansyah Dengan Mantan Bupati Kotabaru Terus Berlanjut, Tim BASA Rekan Optimis Akan Menang
Menjelang Hari Raya Idul Fitri, Bupati Kotabaru Bagikan Paket Lebaran dan THR ke Petugas Kebersihan
Angin Kencang Terjang Pasar Wadai Ramadhan Mantikei Palangkaraya, Lapak Pedagang Porak Poranda
Mahasiswa Gemas Kalteng Gelar Aksi di DPRD, Bentrok dengan Aparat Saat Desak Pencabutan UU TNI
Berita ini 7 kali dibaca

Berita Lainnya

Kamis, 27 Maret 2025 - 13:06 WIB

Gubernur Kalteng H. Agustiar Sabran Gelar Tatap Muka dengan Insan Pers, Tekankan Sinergi untuk Kemajuan Daerah

Rabu, 26 Maret 2025 - 15:18 WIB

Ketum DPN PPKHI, Dheki Wijaya, S.H., M.H., Serahkan Santunan Idul Fitri kepada Anak Alm. Rekan Sejawat PPKHI Kalteng

Rabu, 26 Maret 2025 - 13:54 WIB

PLN Nusantara Power Bagikan Paket Sembako dan Baju Lapangan kepada Petugas Kebersihan di Pulpis

Rabu, 26 Maret 2025 - 06:27 WIB

Menakjubkan, Rizky Ridho Jadi Pahlawan Kemenangan Timnas Indonesia atas Bahrain 0-1

Selasa, 25 Maret 2025 - 17:59 WIB

Perseteruan Suriansyah Dengan Mantan Bupati Kotabaru Terus Berlanjut, Tim BASA Rekan Optimis Akan Menang

Selasa, 25 Maret 2025 - 15:16 WIB

Menjelang Hari Raya Idul Fitri, Bupati Kotabaru Bagikan Paket Lebaran dan THR ke Petugas Kebersihan

Selasa, 25 Maret 2025 - 09:17 WIB

Angin Kencang Terjang Pasar Wadai Ramadhan Mantikei Palangkaraya, Lapak Pedagang Porak Poranda

Senin, 24 Maret 2025 - 16:05 WIB

Mahasiswa Gemas Kalteng Gelar Aksi di DPRD, Bentrok dengan Aparat Saat Desak Pencabutan UU TNI

Berita Terbaru

LINTAS HUKUM || KRIMINAL

Pria Ini Nekat Menipu Penumpang Kapal di Pelabuhan Kumai

Kamis, 27 Mar 2025 - 14:33 WIB

LINTAS HUKUM || KRIMINAL

Diduga Jual Narkoba, IRT di Katingan Kuala Diamankan Polisi

Kamis, 27 Mar 2025 - 10:50 WIB

You cannot copy content of this page