Sinergitas Rangkaian Kegiatan Sosial Di Pelabuhan Kumai Dalam Rangka Hari Perhubungan Nasional

- Reporter

Jumat, 17 September 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTASKALIMANTAN.COM || Kotawaringin Barat – Memperingati Hari Perhubungan Nasional Tahun 2021, melaksanakan beberapa rangkaian kegiatan sosial antara lain, melalui program Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL) PELINDO Pelabuhan Bumiharjo-Kumai menyerahkan bantuan total 165 juta untuk 7 (tujuh) obyek penerima yang berupa perbaikan gedung sekolah, tempat ibadah, pondok pesantren maupun taman kota. Tidak hanya itu saja bersama mitra kerja yang lain yaitu KSOP, asosiasi INSA, Alfi/Ilfa dan  APBMI Pelabuhan Bumiharjo – Kumai akan membagikan 1.000 paket sembako.

Selain itu tidak ketinggalan pula pada hari Perhubungan nasional tahun ini dari Kantor Kesehatan Pelabuhan juga ikut serta melalui kegiatan vaksinasi selama 2 hari yaitu tgl 16 -17 september yang dikhususkan untuk insan maritim. Adapun bantuan (TJSL) ini diberikan secara simbolis di Ruang Tunggu Pelabuhan Panglima Utar, Kotawaringin Barat, Kalimantan Tengah, Jumat (17/09/2021).

“Bahwa kegiatan pembagian CSR adalah mandatory dari negara serta sebagai bentuk kepedulian perusahaan terhadap lingkungan serta guna meningkatkan ikatan sosial pada masyarakat” ungkap Rio, GM Pelindo Pelabuhan Bumiharjo – Kumai.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ditambahkan pula oleh GM Pelindo Pelabuhan Bumiharjo bahwa “Semangat bersosial menjadi inspirasi bagi perusahaan. Yang mana sosial merupakan simbol kepedulian antar  sesama untuk saling berbagi. Semoga dengan kegiatan ini akan senantiasa meningkatkan semangat kerukunan, mempererat tali persaudaraan, dan toleransi di antara sesama masyarakat.”

“Pada Hari Perhubungan Nasional kita semua insan maritim KSOP, Pelindo bersama asosiasi perusahaan INSA, alfi/ilfa dan APBMI bisa bersinergi lebih solid untuk memberikan layanan yang terbaik bagi kemajuan perekonomian daerah dan negara serta berbagi kebahagiaan dengan orang-orang di sekitar,” ujar Rio Dwi Santoso.

Acara penyerahan bantuan ini dihadiri, Kepala KSOP Kumai, GM Pelindo III Bumiharjo – Kumai, Camat Kumai yang diwakili Sekcam, Danramil Kumai, Kapospol KPPP Kumai, Petugas KKP Kumai. (rd1)

Berita Lainnya

Pembangunan 6 Unit Rumah Dinas Type 38 Dimulai, Kapolres Pulpis Lakukan Peletakan Batu Pertama
Jelang HUT Bhayangkara ke-79, Kapolres Pulpis Tinjau Lokasi Bedah Rumah Warga Kurang Mampu
Polsek Kahut Sosialisasikan Maklumat Kapolda Kalteng Terkait Larangan Pembakaran Hutan dan Lahan
Kurang dari 24 Jam, Pelaku Premanisme di Taman Kanamit Dibekuk Tim Resmob Polres Pulang Pisau Bersama Polsek Maliku
Gubernur Terbitkan Edaran, Dishut Kalteng Bergerak Cepat Cegah Karhutla
LSR Apresiasi Pelayanan Maksimal IGD RSUD Doris Sylvanus di Hari Kedua Lebaran
Dede Farhan Aulawi Beri Tes Psikologi Calon Intelijen Bela Negara Berkualitas dan Berintegritas
Dandim 1011/Klk Hadiri Vicon Bersama Presiden RI dalam rangka panen Jagung bersama dan tanam jagung dalam mendukung swasembada pangan tahun 2025
Berita ini 13 kali dibaca

Berita Lainnya

Jumat, 13 Juni 2025 - 12:59 WIB

Pembangunan 6 Unit Rumah Dinas Type 38 Dimulai, Kapolres Pulpis Lakukan Peletakan Batu Pertama

Jumat, 13 Juni 2025 - 12:53 WIB

Jelang HUT Bhayangkara ke-79, Kapolres Pulpis Tinjau Lokasi Bedah Rumah Warga Kurang Mampu

Kamis, 12 Juni 2025 - 07:14 WIB

Polsek Kahut Sosialisasikan Maklumat Kapolda Kalteng Terkait Larangan Pembakaran Hutan dan Lahan

Selasa, 10 Juni 2025 - 10:24 WIB

Kurang dari 24 Jam, Pelaku Premanisme di Taman Kanamit Dibekuk Tim Resmob Polres Pulang Pisau Bersama Polsek Maliku

Minggu, 8 Juni 2025 - 15:03 WIB

Gubernur Terbitkan Edaran, Dishut Kalteng Bergerak Cepat Cegah Karhutla

Minggu, 8 Juni 2025 - 06:22 WIB

LSR Apresiasi Pelayanan Maksimal IGD RSUD Doris Sylvanus di Hari Kedua Lebaran

Minggu, 8 Juni 2025 - 06:17 WIB

Dede Farhan Aulawi Beri Tes Psikologi Calon Intelijen Bela Negara Berkualitas dan Berintegritas

Kamis, 5 Juni 2025 - 14:06 WIB

Dandim 1011/Klk Hadiri Vicon Bersama Presiden RI dalam rangka panen Jagung bersama dan tanam jagung dalam mendukung swasembada pangan tahun 2025

Berita Terbaru

You cannot copy content of this page