Mencurigan Saat Pengaturan Lalin Banjir, Polisi Ringkus Seorang Wanita Membawa Sabu

- Reporter

Senin, 6 September 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTASKALIMANTAN.CO || GUNUNG MAS — Genderang perang terhadap penyalahgunaan Narkoba kembali dilakukan aparat penegak hukum di wilayah hukum Polres Gunung Mas, Polda Kalteng.

Terbukti, ketika disaat pengaturan arus lalu lintas di lokasi banjir yang terletak di Jalan Trans Kalimantan, tepatnya di Desa Tumbang Danau, petugas berhasil mengamankan seorang wanita berinisial Nu atas kepemilikan sabu.

“Dimana, pada kegiatan kepolisian yang diselenggarakan, anggota Pospol Kampuri Polsek Sepang, berhasil menemukan paket sabu sebanyak 1 (satu) paket dengan berat kotor 0,31 gram,” kata Kasatresnarkoba Ipda Budi Utomo, S.H., mewakili Kapolres AKBP Irwansah, S.I.K.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Sebagai informasi, sepaket sabu ini berhasil kami amankan disebuah tas gendong warna cokelat merk Polo Elley yang merupakan milik pelaku berinisial Nu (41),” terangnya, Senin (06/09) siang.

Atas perbuatannya, terang Budi, pihaknya langsung mengamankan ke Satresnarkoba Polres Gunung Mas guna penyelidikan lebih lanjut.

“Pada kasus ini, pelaku yang berinisial Nu tadi akan jerat dengan pasal 114 (1) jo pasal 112 ayat (1) Undang – Undang RI nomor tahun 35 tahun 2009 tentang Narkotika,” pungkasnya.(Iwn)

Sumber : Humas
Editor : Anung

Berita Lainnya

Ketua HKT: Kami Percaya Gubernur dan Wakil Gubernur Terpilih Bisa Memajukan Kalteng
Nita Erlita Terbang ke Jakarta, Hadiri Undangan Sahabat dan Meriahkan Zumba Bersama Instruktur Berprestasi
Agustiar Sabran – Edy Pratowo Resmi Ditetapkan sebagai Gubernur dan Wakil Gubernur Kalteng 2025-2030
Satlantas Polresta Palangka Raya Gelar Patroli Dialogis di Sejumlah Swalayan
BNN Kalteng Beri Pembekalan Tim Sekolah Bersinar di SMAN 2 Palangka Raya
Satlantas Polresta Palangka Raya Terima Supervisi dari Korlantas Polri
Dikerjakan Kontraktor Abal-Abal,Proyek Jembatan di Pamukan Selatan Senilai 15 M Terancam Mangkrak.
Pembangunan Pelabuhan Empat Serangkai Dibatalkan, Begini Penyebabnya
Berita ini 50 kali dibaca

Berita Lainnya

Jumat, 7 Februari 2025 - 21:52 WIB

Ketua HKT: Kami Percaya Gubernur dan Wakil Gubernur Terpilih Bisa Memajukan Kalteng

Jumat, 7 Februari 2025 - 17:51 WIB

Nita Erlita Terbang ke Jakarta, Hadiri Undangan Sahabat dan Meriahkan Zumba Bersama Instruktur Berprestasi

Jumat, 7 Februari 2025 - 15:06 WIB

Satlantas Polresta Palangka Raya Gelar Patroli Dialogis di Sejumlah Swalayan

Jumat, 7 Februari 2025 - 13:59 WIB

BNN Kalteng Beri Pembekalan Tim Sekolah Bersinar di SMAN 2 Palangka Raya

Kamis, 6 Februari 2025 - 14:51 WIB

Satlantas Polresta Palangka Raya Terima Supervisi dari Korlantas Polri

Rabu, 5 Februari 2025 - 08:34 WIB

Dikerjakan Kontraktor Abal-Abal,Proyek Jembatan di Pamukan Selatan Senilai 15 M Terancam Mangkrak.

Rabu, 5 Februari 2025 - 05:02 WIB

Pembangunan Pelabuhan Empat Serangkai Dibatalkan, Begini Penyebabnya

Selasa, 4 Februari 2025 - 17:20 WIB

Berantas Narkoba, Satresnarkoba Polresta Palangka Raya Gelar Penyuluhan di Pasar Kahayan

Berita Terbaru

LINTAS HUKUM || KRIMINAL

Ibu dan Anak Nekat Curi Tabung Gas dan Beras di Warung Makan, Aksi Terekam CCTV

Jumat, 7 Feb 2025 - 17:14 WIB