Bersama Bupati Kobar, Dandim Pangkalan Bun Pantau Langsung Vaksinasi Masal Kepada Pelajar, Santri dan Mahasiswa

- Reporter

Senin, 30 Agustus 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTASKALIMANTAN.COM || Kotawaringin Barat – Program Vaksinasi Massal Covid-19 terus dilakukan oleh Pemerintah Daerah Kabupaten Kotawaringin Barat. Pelaksanaan vaksinasi ini di Aula Kantor Bupati Kotawaringin Barat Jl. Sutan Syahril, Kecamatan Arut Selatan, Kabupaten Kotawaringin Barat, Senin (30/08/2021).

Berada di Lokasi, Komandan Kodim 1014 /Pbn Letkol Arh Drajad Tri Putro S.E, mengatakan, kegiatan Vaksin kali ini menyasar kepada mahasiswa, para pelajar, Dan santri karena hal ini sangat penting mengingat sudah mulai bergulirnya belajar mengajar dengan pembelajaran tatap muka.

Dandim juga menghimbau kepada para pelajar, meskipun sudah divaksin, namun tetap harus tetap mentaati Protokol kesehatan demi memutus mata rantai penyebaran Covid-19.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Program vaksinasi ini sebagai upaya pemerintah dalam percepatan vaksinasi herd immunity masyarakat khususnya pelajar,” terang Dandim.

Ia menambahkan, Vaksinasi diberikan sesuai SOP vaksin berupa protokol kesehatan, screening awal, pelaksanaan vaksin, dan observasi selama 15 menit.

Tampak bersama Dandim 1014 /Pbn Letkol Arh Drajad Tri Putro S.E, Bupati Kotawaringin Barat Hj Nurhidayah S.H MH, Wakil Bupati Kobar, Kapolres Kobar, dan Danlanud Iskandar Pangkalan Bun turut memantau langsung pelaksanaan Vaksinasi tersebut. (**)

Berita Lainnya

Pembangunan 6 Unit Rumah Dinas Type 38 Dimulai, Kapolres Pulpis Lakukan Peletakan Batu Pertama
Jelang HUT Bhayangkara ke-79, Kapolres Pulpis Tinjau Lokasi Bedah Rumah Warga Kurang Mampu
Polsek Kahut Sosialisasikan Maklumat Kapolda Kalteng Terkait Larangan Pembakaran Hutan dan Lahan
Kurang dari 24 Jam, Pelaku Premanisme di Taman Kanamit Dibekuk Tim Resmob Polres Pulang Pisau Bersama Polsek Maliku
Gubernur Terbitkan Edaran, Dishut Kalteng Bergerak Cepat Cegah Karhutla
LSR Apresiasi Pelayanan Maksimal IGD RSUD Doris Sylvanus di Hari Kedua Lebaran
Dede Farhan Aulawi Beri Tes Psikologi Calon Intelijen Bela Negara Berkualitas dan Berintegritas
Dandim 1011/Klk Hadiri Vicon Bersama Presiden RI dalam rangka panen Jagung bersama dan tanam jagung dalam mendukung swasembada pangan tahun 2025
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Lainnya

Jumat, 13 Juni 2025 - 12:59 WIB

Pembangunan 6 Unit Rumah Dinas Type 38 Dimulai, Kapolres Pulpis Lakukan Peletakan Batu Pertama

Jumat, 13 Juni 2025 - 12:53 WIB

Jelang HUT Bhayangkara ke-79, Kapolres Pulpis Tinjau Lokasi Bedah Rumah Warga Kurang Mampu

Kamis, 12 Juni 2025 - 07:14 WIB

Polsek Kahut Sosialisasikan Maklumat Kapolda Kalteng Terkait Larangan Pembakaran Hutan dan Lahan

Selasa, 10 Juni 2025 - 10:24 WIB

Kurang dari 24 Jam, Pelaku Premanisme di Taman Kanamit Dibekuk Tim Resmob Polres Pulang Pisau Bersama Polsek Maliku

Minggu, 8 Juni 2025 - 15:03 WIB

Gubernur Terbitkan Edaran, Dishut Kalteng Bergerak Cepat Cegah Karhutla

Minggu, 8 Juni 2025 - 06:22 WIB

LSR Apresiasi Pelayanan Maksimal IGD RSUD Doris Sylvanus di Hari Kedua Lebaran

Minggu, 8 Juni 2025 - 06:17 WIB

Dede Farhan Aulawi Beri Tes Psikologi Calon Intelijen Bela Negara Berkualitas dan Berintegritas

Kamis, 5 Juni 2025 - 14:06 WIB

Dandim 1011/Klk Hadiri Vicon Bersama Presiden RI dalam rangka panen Jagung bersama dan tanam jagung dalam mendukung swasembada pangan tahun 2025

Berita Terbaru

You cannot copy content of this page